Thursday, February 4, 2016

Cara Membuat Iga Bakar Daging Sapi ala Resep Praktis

Iga Bakar Daging Sapi, ini tidak sabar ingin mencicipi rasanya yang gurih dan sedap, tapi bagi anda  yang menderita kolesterol sebaiknya konsumsi aja sedikit ya., kalau tidak mau naik kadar kolesterolnya, berikut cara membuatnya :

Bahan - bahannya :
-   1 kg Iga sapi, potong - potong
-   1,5 liter air
-   4 lembar daun salam

Cara Membuat Iga Bakar Daging Sapi ala Resep Praktis
Cara Membuat Iga Bakar Daging Sapi ala Resep Praktis
Haluskan :
-   7 butir bawang merah
-   4 butir bawang putih
-   1/2 sdt merica
-   garam secukupnya

Cara membuatnya :
-   Rebus iga bersama daun salam dan garam dengan api kecil hingga empuk, tiriskan.
-   Olesi iga dengan bumbu sampai habis lalu bakar, dengan dibolak balik hingga bumbu meresap dan matang.
-   Angkat, iga bakar siap dinikmati.